
Teknik Smash Pada
Bola Voli – Setelah sebelumnya saya telah berikan informasi Cara Latihan Servis Bola Voli, kini Sports-Information2 akan memberi tips lagi mengenai
bola voli yaitu Teknik Smash. Smash / spike merupakan dasar dalam permainan
voli, karena dibutuhkan pukulan mematikan agar dapat membuat bola mati dibidang
lawan dan team kita mendapat point. Untuk melatih smash Anda dapat latihan
dengan menggunakan net tentunya atau kalau merasa sulit menemukan net bisa
dengan dinding.
Cara Melatih Smash
dengan Tembok atau Dinding :
Awal harus coba
pantulkan bola ke bawah
Lalu saat memantul
keatas lakukan smash / spike
Cara Melatih Smash
menggunakan Net :
Awal bola diumpan
oleh teman dengan teknik passing atas tepat depan net. Pemain yang
akan memukul, mengambil ancang-ancang lalu coba lakukan smash sampai melewati
net atau jaring.
Coba secara terus
menerus dan usahakan saat memukul, arahkan pada sudut garis lapangan.
Sekian Informasi
tentang Teknik Smash Pada Bola Voli yang dapat saya berikan, semoga
artikel saya dapat memberikan tambahan pengetahuan untuk kalian.
0 komentar:
Posting Komentar